Hokaido pandan cupcake

HOKAIDO PANDAN CUPCAKE

Bahan
3 bj telor
1 sdt liquid glucose
1/2 cup gula pasir butiran halus
1/2 cup self-raising flour diayak
1 sdt esen pandan
1/2 cup minyak jagung

Cara.
Kocok telor, gula, liquid glucose sampai mengembang, kemudian masukkan tepung sedikit demi sedikit sambil aduk menggunakan spatula hingga rata.
Masukkan esen pandan, minyak dan aduk secara perlahan hingga benar-benar rata.
Masukkan adonan dalam cetakan cupcake/dalam cetakan alumunium kayak yang Indah pakai tu sampai 3/4 penuh, kemudian bakar selama ±10-12 menit/hingga matang.
Apabila sudah matang, angkat dan dinginkan bentar.
Setelah dingin sprinkle dengan gula halus siap dihidangkan.

Comments

Popular posts from this blog

Ikan Lele sambal balado

Mee Siam